Nội dung text (Conv10) MMP-SOP-Service dan Mengganti Tuyere.pdf
This printed is uncontrolled copy Hal. 2 4. Tujuan • Tujuan dari Prosedur Kerja Standar ini adalah untuk dijadikan petunjuk/ pedoman dalam melakukan pekerjaan service dan mengganti tuyere sulphur Converter. Oleh karena itu pekerjaan ini hanya dapat dilakukan oleh orang-orang yang berkompeten dan atas sepengetahuan dari Manager converter & Packaging. 5. Referensi • UU no 1 tahun1970 tentang keselamatan kerja.... • Keputusan Menteri Energi dan suber daya mineral no1867K/30/MEM/2018 tentang pedoman pelaksanaan Kaidah tehnik pertambangan yang baik. • Golden Rules PT Mitra Murni Perkasa. • EHS 09 – Personal Protective Equipment • MHS 07 Perlindungan Mesin (Peralatan bergerak/berputar) • MHS 11 Molten Material • MHS 04 LOTO
This printed is uncontrolled copy Hal. 3
This printed is uncontrolled copy Hal. 4 6. Tanggung Jawab Posisi Tanggung Jawab Operator Melakukan pekerjaan service tuyere dan lancing sudah dilakukan dengan baik dan aman CRO Meyakinkan dan mengontrol pekerjaan service dan lencing tuyere berlangsung dengan baik dan aman Shift Leader Penanggung jawab dalam shift 7. SHE HAZARD (Safety, Health, Environment) 7.1. Potensi bahaya • Percikan cairan metal panas • Debu Silica • Peralatan bergerak/Berputar • Kejatuhan benda/logam padat • Terpapar kebisingan • Gas Co • Ledakan 7.2. Alat Pelindung Diri • Pakaian Fire retardent. • Helmet • Kacamata • Ear Plug. • Sepatu safety. • Sarung tangan. • Full body hardness • APD penganan logam panas (saat lancing) 8. Prosedur Penjelasan Aktivitas Bahaya Pengendalian 1.memastikan silincer, sealing ball, spring serta cover tuyere dalam kondisi baik dan aman digunakan • ... Percikan cairan metal panas • Debu Silica • Peralatan bergerak/Berputar • Kejatuhan benda/logam padat • Terpapar kebisingan • Gas Co • Ledakan Pakaian Fire retardent. Helmet Kacamata Ear Plug. Sepatu safety. Sarung tangan.