Content text (Kiln10) MMP-SOP-025 Mengganti Pin Container..pdf
This printed is uncontrolled copy Hal. 3 1. Persiapan sebelum mengganti pin tutup container yang patah dan atau menangani tutup container jika rebah 2. Menangani tutup container yang rebah 3. Mengganti pin tutup container 4. Menyelesaikan pekerjaan penanganan tutup container jika rebah dan penggantian pin tutup container yang patah 5. Menangani keadaan darurat / emergency respon plan. 4 . Tujuan Prosedur ini dibuat agar Operator dapat menangani tutup container jika rebah dan mengganti pin container yang patah dengan benar dan aman 5 Referensi 1. UU No. 1 Tahun 1970 Tentang Keselamatan Kerja 2. MDL-PPD-RKC-CT02.001.00 Menangani Transfer Car. 3. RAC 01 /MHS 01 Working At Height. 4. RAC 04 /MHS 04 Isolation & Lock Out 5. RAC 05 /MHS 05 Lifting & Supporting Load 6. RAC 07 /MHS 07 Rotating & Moving Equipment (Machinery Protection) 7. SOP terkait: a. SOP-0001-PPD-RKC-CTS – Mengoperasikan transfer car b. SOP-0010-PPD-RKC-CTS – Membersihkan frame dan rail transfer car c. SOP-0011-PPD-RKC-CTS – Membersihkan tilt probe dan level probe container 1. Standard Competency Menangani Transfer Car (CPS-PPD-RKC-CT02.001.00) 2. Check List transfer car 6 Tanggung Jawab Posisi Tanggung Jawab 7 SHE HAZARD (Safety, Health, Environment) 7.1. Potensi bahaya SHE Pekerjaan ini merupakan pekerjaan yang dilakukan saat pin container patah yang biasa dibarengi dengan persoalan tutup container rebah/terbanting yang memiliki potensi-potensi bahaya yang bisa menyebebkan cedera pada manusia atau terhentinya operasi karena kerusakan alat: 7.2. Alat Pelindung Diri 1. Pakaian kerja/Fire retardant 2. Sepatu safety 3. Respirator 4. Helmet 5. Kaca mata safety / goggles 6. Ear plug / era muff